Habitat Ideal
Pakan
Karena ikan ini adalah ikan karnivora jadi ikan ini dapat di beri pakan berupa pakan-pakan hidup seperti ikan-ikan kecil,udang,dan beberapa serangga lainnya.Yang sangat di rekomendasi adalah anakan ikan lele.Tapi,tetaplah memberikan pakan yang bervariasi agar ikan tidak bosan dengan makanan yang di berikan.
Perkembangbiakan
Perkembangbiakan ikan ini dapat di lakukan di aquarium dan kolam dengan suhu berkisar 25 derajat celius hingga 28 derajat celcius,dengan menggabungkan 2 jantan dan 1 betina.Setelah terjadi pembuahan maka telur akan bersebaran di permukaan air dan akan tenggelam ke dasar air.Ikan ini dapat bertelur hingga 1100 butir.Jika kamu binggung cara membedakan jantan dan betina beginilah caranya:
Betina:Ukuran tubuh lebih besar,sirip anal rata
Jantan:Ukuran tubuh lebih kecil,sirip anal tampak berjumbai
Jika Burayak sudah mulai bermunculan beri makan mereka dengan kutu air dan artemia dan sampai ikan-ikan kecil sesuai dengan besarnya mulut burayak kamu.
Pengalaman Pribadi
Beberapa penyebab ikan ini Stres dan tidak mau makan.Beberapa penyebab ikan ini stress adalah air pada aquarium anda kotor dan menyebabkan ikan ini terkena penyakit di anataranya Jamur Ich, dan Cacing jangkar. Maka dari itu kebersihan aquarium harus terus di jaga dengan membersihkan nya minimal 2 minggu sekali. Dan beberapa penyebab nya lagi adalah ukuran pakan yang terlalu besar ikan ini hanya memakan ikan yang muat di mulutnya saja
Tidak ada komentar:
Posting Komentar